KABAR FOTO, KMCNews, Mataram – K-Link Perusahaan Network Marketing terkemuka di Indonesia, Selasa (7/8/18) menyerahkan bantuan kemanusian peduli gempa Lombok.
Penyerahan bantuan diserahkan oleh AM Oscar dan AM Reza didampingi sejumlah Leader K-Link Lombok.
Bantuan berupa ratusan bingkisan makanan,pakaian dan kebutuhan harian tersebut diserahkan bagi korban gempa masing- masing di Desa Dangean Kecamatan Kayangan, Desa Ancak Kecamatan Bayan Lombok Utara dan Desa Obel obel Kecamatan Sambelia dan sejumlah wilayah di Sembalun Lombok Timur.
” Semoga bantuan ini bermanfaat bagi mitra K-link dan masyarakat sekitar,”tandas AM Reza. (K2)
Komentar